Lokakarya Mata Pelajaran Informatika dalam Meningkatkan Pemahaman Konseptual Algoritma Pemrograman para Guru

Authors

  • Rimba Whidiana Ciptasari Universitas Telkom
  • Selly Meliana Universitas Telkom
  • Ade Romadhony Universitas Telkom

DOI:

https://doi.org/10.54099/jpma.v3i3.1063

Keywords:

Mata Pelajaran Informatika, Algoritma dan Pemrograman, Berpikir Komputasional, Gerakan PANDAI, Analisis Korelasi

Abstract

Salah satu tantangan utama dalam penerapan Kurikulum Merdeka adalah kesenjangan kompetensi antara kurikulum yang ditetapkan dan kesiapan guru dalam mengimplementasikannya. Banyak guru informatika di SMP belum sepenuhnya siap untuk mengadopsi pendekatan berpikir komputasional karena keterbatasan pelatihan dan sumber daya. Pada 2024, Biro Bebras Universitas Telkom mengadakan pelatihan pendampingan materi Algoritma dan Pemrograman (AP) kepada para guru SMP yang tergabung dalam Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) Informatika Kabupaten Bandung. Pelatihan diberikan dalam tiga sesi yang mencakup konsep variabel, input/output, kondisional, event, pengenalan bahasa pemrograman visual/blok, membangun program sederhana, dan membangun program kreatif. Penilaian tingkat pemahaman para guru dilakukan melalui tes awal dan akhir. Analisis korelasi menunjukkan efektivitas penyampaian materi pelatihan ditandai dengan adanya peningkatan pemahaman konseptual materi AP.

References

Badan Standar Kurikulum dan Asesmen Pendidikan. (2022). Keputusan Kepala Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi nomor 033/H/KR/ 2022 Tentang Perubahan Atas Keputusan Kepala Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologinomor 008/H/KR/2022 Tentang Capaian Pembelajaran Pada Pendidikan AnakUsia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, Dan Jenjang Pendidikan Menengah Pada Kurikulum Merdeka.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT KURIKULUM DAN PEMBELAJARAN. (2019). Pedoman Implementasi Muatan/Mata Pelajaran Informatika Kurikulum 2013.

Bunga Nabilah, Supratman Zakir, Eny Murtiyastuti, & Ramadhanu Istahara Mubaraq. (2023). Analisis Penerapan Mata Pelajaran Informatika dalam Implementasi Kurikulum Merdeka Tingkat SMP. PIJAR: Jurnal Pendidikan Dan Pengajaran, 1(1), 110–119. https://doi.org/10.58540/pijar.v1i1.97

Farhan, A., Furqon, A., Alfiah, N., & Noor, A. M. (2023). Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar pada Mata Pelajaran Informatika/TIK di SMP Al Manshuriyah Pemalang. Madaniyah, 13(1), 19–28. https://doi.org/10.58410/madaniyah.v13i1.592

Arzaki, M., Romadhony, A., Gunawan, P. H., Ciptasari, R. W., Yulianto, F. A., Meliana, S., Wibowo, A. T., Pudjoatmodjo, B., Sudiharto, D. W., Prawita, F. N., & Rachmawati, E. (2022). ANALISIS KORELASI NILAI MICROTEACHING GURU DENGAN KEMAMPUAN PEMBUATAN SOAL YANG MENGINTEGRASIKAN BERPIKIR KOMPUTASIONAL PADA MATA PELAJARAN MELALUI GERAKAN PANDAI. Prosiding COSECANT : Community Service and Engagement Seminar, 1(2). https://doi.org/10.25124/cosecant.v1i2.17506

Arzaki, M., Meliana, S., Rachmawati, E., Romadhony, A., Toto Wibowo, A., Pudjoatmodjo, B., Purnama, B., Wisaksono Sudiharto, D., Noor Prawira, F., Arif Yulianto, F., Harry Gunawan, P., & Whidiana Ciptasari, R. (2023). Pelatihan Berpikir Komputasional untuk Peningkatan Kompetensi Guru Telkom Schools sebagai Bagian dari Gerakan PANDAI. I-Com: Indonesian Community Journal, 3(3), 1119–1138. https://doi.org/10.33379/icom.v3i3.2988

Arzaki, M., Rachmawati, E., Romadhony, A., Pudjoatmodjo, B., Sudiharto, D. W., Gunawan, P. H., Wibowo, A. T., Meliana, S., Whidiana Ciptasari, R. W., Yulianto, F. A., Prawira, F. N., & Purnama, B. (2022). Korelasi antara Nilai Latihan Soal Berpikir Komputasional dan Hasil Tantangan Bebras pada Siswa sebagai Bagian dari Peningkatan Kesiapan Guru dalam Gerakan PANDAI. Charity, 5(2a), 21. https://doi.org/10.25124/charity.v5i2a.5071

Ayub, M., Natali, V., Wijanto, M. C., Wishubhadra, I., Natalia, Hakim, H., Wahyono, Mulyati, S., Sutardi, Pratiwi, H., Saputra, B., Kartawidjaja, K., & Putro, H. P. (2021). Buku Panduan Guru Informatika untuk Kelas VIII (C. Tulalessy, Ed.; Pertama). Pusat Perbukuan Badan Standar Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan.

Natali, V., Ayub, M., Wijanto, M. C., Wisnubhadra, I., Natalia, Hakim, H., Wahyono, Mulyati, S., Sutardi, Pratiwi, H., Saputra, B., Kartawidjaja, K., & Putro, H. P. (2021). Informatika Kelas VIII (C. Tulalessy, Ed.; Pertama). Pusat Perbukuan Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.

Putro, H. P., Ramadhan, D. A., Wisnubhadra, I., Wijanto, M. C., Natali, V., Bachtiar, A. M., Ayub, M., Wahyono, Natalia, Hakim, H., Musthofa, Asfarian, A., & Kartawidjaja, K. (2022). Informatika untuk SMP/MTs Kelas IX (C. Tulalessy, Ed.; Pertama). Pusat Perbukuan Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.

Ramadhan, D. A., Putro, H. P., Natali, V., Ayub, M., Wijanto, M. C., Wisnubhadra, I., Bachtiar, A. M., Hakim, H., Natalia, Wahyono, & Kartawidjaja, K. (2022). Buku Panduan Guru Informatika untuk SMP/MTs Kelas IX (C. Tulalessy, Ed.; Pertama). Pusat Perbukuan Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.

Wijanto, M. C., Wisnubhadra, I., Natali, V., Wahyono, Mulyati, S., Wardhani, A., Sutardi, Pratiwi, H., Saputra, B., Astiani, K., & Sumiati. (2021). Informatika untuk SMP Kelas VII (C. E. Nugraheni & C. Tulalessy, Eds.; Pertama). Pusat Kurikulum dan Perbukuan Badan Penelitian dan Pengembangan dan Perbukuan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.

Wisnubhadra, I., Wijanto, M. C., Natali, V., Wahyono, Mulyati, S., Wardhani, A., Sutardi, Partiwi, H., Saputra, B., Astiani, K., & Sumiati. (2021). Buku Panduan Guru Informatika untuk SMP Kelas VII (Pertama). Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Badan Penelitian dan Pengembangan dan Perbukuan Kemendikbudristek.

Benesty, J., Chen, J., Huang, Y., & Cohen, I. (2009). Pearson Correlation Coefficient (pp. 1–4). https://doi.org/10.1007/978-3-642-00296-0_5

Lu, C., Macdonald, R., Odell, B., Kokhan, V., Demmans Epp, C., & Cutumisu, M. (2022). A scoping review of computational thinking assessments in higher education. Journal of Computing in Higher Education, 34(2), 416–461. https://doi.org/10.1007/s12528-021-09305-y

Sentance, S., & Csizmadia, A. (2017). Computing in the curriculum: Challenges and strategies from a teacher’s perspective. Education and Information Technologies, 22(2), 469–495. https://doi.org/10.1007/s10639-016-9482-0

Downloads

Published

2024-08-05

How to Cite

Ciptasari, R. W., Selly Meliana, & Ade Romadhony. (2024). Lokakarya Mata Pelajaran Informatika dalam Meningkatkan Pemahaman Konseptual Algoritma Pemrograman para Guru. Jurnal Pengabdian Masyarakat Akademisi, 3(3), 126–137. https://doi.org/10.54099/jpma.v3i3.1063

Issue

Section

Articles